Kamis, 01 September 2016

MODUL GURU PEMBELAJAR SMK AKUNTANSI

Sebagai tindak lanjut pemetaan hasil nilai UKG 2015 Pemerintah bersama P4TK telah mewacanakan program kegiatan Diklat Guru Pembelajar (GP) guna peningkatan kompetensi PTK.
program guru pembelajar ini menggunakan 3 moda pelatihan 

Moda tatap Muka
    yang akan menjadi peserta dengan menggunakan Moda tatap muka adalah:
  • Guru Pembelajar yang harus mempelajari 8 - 10 Modul
  • Semua guru yang bertugas di daerah 3T
  • Guru yang karena pertimbangan geografis atau pertimbangan lainnya yang disepakati oleh otoritas terkait tidak memungkinkan untuk mengikuti moda daring
Moda Kombinasi
yang akan menjedi peserta dalam Moda kombinasi adalah guru Pembelajar yang harus mempelajari 6-7 Modul

Moda Daring (Dalam Jaringan)
yang akan menjedi peserta dalam Moda kombinasi adalah guru Pembelajar yang harus mempelajari 1-5 Modul

guna membantu Guru Pembelajar silahkan Download link untuk mendapatkan Modul GP Akuntansi. atau Link di bawah ini :

semoga Bermanfaat......

4 komentar: